Beranda / /

  • Perpustakaan Masjid Raya Baiturrahman Aceh Raih Penghargaan KIA 2024
    Aceh | 6 jam lalu
    Perpustakaan Masjid Raya Baiturrahman Aceh Raih Penghargaan KIA 2024

    DIALEKSIS.COM | Jakarta - Kementerian Agama (Kemenag) menggelar ajang perdana Kepustakaan Islam Award (KIA) di Jakarta pada 22-24 November 2024. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengapresiasi kontribusi penulis ASN, pegiat literasi, penulis masyarakat, dan perpustakaan masjid dalam pengembangan literasi keagamaan Islam. Selain itu, juga mendukung terciptanya karya-karya literasi keagamaan Islam yang berkualitas dan sesuai dengan kebutuhan masyarakat.

  • Calon Gubernur Aceh Uji Kemampuan Baca Al-Quran di Masjid Raya Baiturrahman
    Polkum | 2 bulan lalu
    Calon Gubernur Aceh Uji Kemampuan Baca Al-Quran di Masjid Raya Baiturrahman

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Dua pasangan bakal calon (bacalon) Gubernur dan Wakil Gubernur Aceh untuk Pilkada 2024, Bustami Hamzah dan Tgk Muhammad Yusuf A Wahab (Tu Sop), serta Muzakir Manaf dan Fadhlullah, mengikuti tes baca Al-Quran di Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh. 

  • Ribuan Masyarakat Ikut Ramaikan Pawai Takbir Keliling Kota Banda Aceh
    Aceh | 1 tahun lalu
    Ribuan Masyarakat Ikut Ramaikan Pawai Takbir Keliling Kota Banda Aceh

    DIALEKSIS.COM | Banda Aceh - Ribuan masyarakat ramaikan pawai takbir yang diadakan oleh kota Banda Aceh di Malam Hari Raya Idul Adha, Rabu (28/6/2023).

    Dalam amatan Dialeksis.com, masyarakat begitu antusias menyaksikan pawai takbir keliling yang sempat absen sejak COVID-19 menyerang Indonesia, tak terkecuali Aceh. Tak hanya remaja, orangtua bahkan anak-anak dengan gembira menyaksikan kemeriahan malam takbiran di Banda Aceh.